Gempa 5,3 SR Guncang Halmahera Barat

TOTABUAN.CO – Gempa berkekuatan 5,3 Skala Richter mengguncang wilayah Halmahera Barat, Maluku Utara. Pusat gempa yang berada di kedalaman 120 Km itu tidak berpotensi tsunami.

Informasi yang dihimpun dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika, gempa terjadi pada Senin (11/5/2015) pukul 22.45 WIB. Pusat lokasi gempat berada di 1.52 Lintang Utara – 127.22 BT, atau berpusat di 40 Km Barat Laut Halmahera Barat.

Bacaan Lainnya

BMKG mengonfrimasikan gempa ini tidak berpotensi tsunami. Namun, masyarakat tetap diminta waspada.

Hingga berita diturunkan, belum ada kabar lebih lanjut apakah gempa tersebut memakan korban jiwa atau tidak.

sember: metrotvnews.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses