• Redaksi
  • Disclaimer
  • Pedoman Media Siber
Rabu, Juli 2, 2025
  • Login
totabuan.co
  • Beranda
  • Daerah
    • Kotamobagu
    • Bolmong
    • Bolsel
    • Boltim
    • Bolmut
  • Suara Anda
    • Citizen Journalist
    • Opini
    • Foto Totabuan
  • Politik
  • Hukrim
  • Ekbis
  • Sulut
  • Advertorial
  • Berita Video
  • All Sport
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Daerah
    • Kotamobagu
    • Bolmong
    • Bolsel
    • Boltim
    • Bolmut
  • Suara Anda
    • Citizen Journalist
    • Opini
    • Foto Totabuan
  • Politik
  • Hukrim
  • Ekbis
  • Sulut
  • Advertorial
  • Berita Video
  • All Sport
No Result
View All Result
totabuan.co
No Result
View All Result
Home lifestyle

Hadir di Istana, Kepala BP2MI Benny Rhamdani dan Istri Kenakan Baju Adat Mongondow

Redaksi by Redaksi
17 Agustus 2022
in lifestyle, Nasional
0
Upacara memperingati HUT Kemerdekaan RI ke 77, menjadi momen tersendiri bagi Kepala Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani. Ia bersama Istri tampil mengenakan pakaian adat tradisional Bolaang Mongondow saat menghadiri upacara di Istana Negara Rabu 17 Agustus 2022. Saat menghadiri upacara di Istana, Benny menggenakan Baniang sedangkan Istri Sri Tanti Angkara mengenakan Salu. “Ini baju adat Bolmong,” kata Kepala Balai BP2MI Sulut Hendra Makalalag. Hendra menjelaskan, baju adat Bolmong yang dipakai Kepala BP2MI Pusat Benny Rhamdani bersama Istri saat menghadiri Upacara di Istana, sebagai bentuk kecintaan sekaligus penghormatan akan adat dan istiadat leluhur Bolmong. Di laman facebooknya, Benny ikut menulis caption dengan menggunakan bahas Mongondow. Aku oi intau Mongondow yang artinya Saya orang Mongondow. Selamat Memperingati Ke-77 Hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat. Hendra mengatakan, kendati sudah berkiprah dijajaran Kabinet Jokowi-Amin, namun tradisi  kemongondowannya Benny baik di kantor maupun di rumah masih begitu kental. Maklum kata Hendra, karena Benny beristrikan orang Mongondow. (*)

Kepala BP2MI Benny Rhamdani bersama Istri saat mengenakan baju adat Mongondow

0
SHARES
423
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

TOTABUAN.CO – Upacara memperingati HUT Kemerdekaan RI ke 77, menjadi momen tersendiri bagi Kepala Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani. Ia bersama Istri tampil mengenakan pakaian adat tradisional Bolaang Mongondow saat menghadiri upacara di Istana Negara Rabu 17 Agustus 2022.

Saat menghadiri upacara di Istana, Benny menggenakan Baniang sedangkan Istri Sri Tanti Angkara mengenakan Salu.

“Ini baju adat Bolmong,” kata Kepala Balai BP2MI Sulut Hendra Makalalag.

Hendra menjelaskan, baju adat Bolmong yang dipakai Kepala BP2MI Pusat Benny Rhamdani bersama Istri saat menghadiri Upacara di Istana, sebagai bentuk kecintaan sekaligus penghormatan akan adat dan istiadat leluhur Bolmong.

Di laman facebooknya, Benny ikut menulis caption dengan menggunakan bahas Mongondow. Aku oi intau Mongondow yang artinya Saya orang Mongondow.

Selamat Memperingati Ke-77 Hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat.

Hendra mengatakan, kendati sudah berkiprah dijajaran Kabinet Jokowi-Amin, namun tradisi  kemongondowannya Benny baik di kantor maupun di rumah masih begitu kental. Maklum kata Hendra, karena Benny beristrikan orang Mongondow. (*)

Tags: Baju Adat MongondowBenny RhamdanyBP2MiHUT RI ke 77
Previous Post

Pj Bupati Bolmong Limi Mokodompit  Jadi Inspektur Upacara HUT RI ke -77

Next Post

Resmob Polres Bolmong Ringkus Dua Bandar Togel

Next Post
Resmob Polres Bolmong Ringkus Dua Bandar Togel

Resmob Polres Bolmong Ringkus Dua Bandar Togel

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

BERITA TERKINI

Komit Bangun SDM di Bolmong, Bupati Yusra Alhabsyi MoU dengan Dua Perguruan Tinggi
Bolmong

Komit Bangun SDM di Bolmong, Bupati Yusra Alhabsyi MoU dengan Dua Perguruan Tinggi

by Redaksi
1 Juli 2025
0

TOTABUAN.CO BOLMONG -- Komitmen untuk meningkatkan sumber daya manusia (SDM) dengan menghadirkan kampus di Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong) bukan hanya...

Read moreDetails
Desa Kopandakan Dua Bolmong Wakili Sulut Lomba Desa Tingkat Nasional

Desa Kopandakan Dua Bolmong Wakili Sulut Lomba Desa Tingkat Nasional

1 Juli 2025
Bupati Yusra Alhabsyi Libatkan BPKP Penyusunan Renstra dan RPJMD Tahun 2025-2029

Bupati Yusra Alhabsyi Libatkan BPKP Penyusunan Renstra dan RPJMD Tahun 2025-2029

1 Juli 2025
Pemkab Bolmong Rayakan HUT Bhyangkara ke 79

Pemkab Bolmong Rayakan HUT Bhyangkara ke 79

1 Juli 2025
Aktivitas Pertambangan di IUP KUD Perintis Dihentikan Sementara

Aktivitas Pertambangan di IUP KUD Perintis Dihentikan Sementara

30 Juni 2025
totabuan.co

© 2019 TOTABUAN.CO by PMTech.

TENTANG TOTABUAN.CO

  • Redaksi
  • Disclaimer
  • Pedoman Media Siber

IKUTI KAMI

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Beranda
  • Daerah
    • Kotamobagu
    • Bolmong
    • Bolsel
    • Boltim
    • Bolmut
  • Suara Anda
    • Citizen Journalist
    • Opini
    • Foto Totabuan
  • Politik
  • Hukrim
  • Ekbis
  • Sulut
  • Advertorial
  • Berita Video
  • All Sport

© 2019 TOTABUAN.CO by PMTech.