Daru: Polisi Tak Akan Lengah Kawal Naskah Ujian CPNS

Kompol Daru Tyas Wibawa
Wakapolres Bolmong Kompol Daru Tyas Wibawa
Wakapolres Bolmong Kompol Daru Tyas Wibawa

TOTABUAN.CO KOTAMOBAGU—Wakapolres Bolmong Kompol Daru Tyas Wibawa mengatakan, pendistribusian naskah ujian akan dikawal ketat. Pendistribusian naskah ujian, akan dilakukan pada sabtu (02/11) di lima kabupaten kota yakni Bolsel, Boltim, Bolmong , Bolmut dan Kotamobagu.

“ Distribusi soal akan kita kawal takutnya ada yang bocor,”kata Daru.

Bacaan Lainnya

Saat ini naskah sudah dititip di Polres Bolmong. Sehingga pendistribusian akan dilakukan pada sabtu dan langsung dititip di Polsek . “Kita akan berusaha semaksimal mungkin agar soal ini tidak bocor. Bahkan dimana soal berada disitu ada personil polisi,” tandas Daru.

 

Editor Hasdy Fattah

 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses